punya website tapi tidak ada traffiknya ya. mungkin belum di optimasi atau nama kerennya belum di SEO.
kenapa kok perlu SEO apa sich untungnya dan banyak sekali orang yang menggunakan jasa seo untuk menaikkan omset dalam bisnis baik secara offline maupun secara online.
jika anda mengetikan segala sesuatu di google pasati menemukan sesuatu yang dicari. nah itu yang berada di halaman 1 google menggunakan teknik seo.
banyak sekali cara berpromosi di internet dari iklan di google iklan di youtube iklan di web autority facebok ads, dll
itu semua menggunakan biaya yang tidak sedikit. nah kali ini bagaimana menggunakan SEO dengan benar sehingga website anda bisa di halaman 1 google.
pertama benarkan website anda dari dalam ini disebut juga onpage seo dan setelah itu lakukan optimasi off page seo. yaitu melakukan link building
ke dua tahapan ini harus Anda lalui untuk mencapai hasil yang maksimal sehingga dengan begitu traffik pada website anda akan meningkat.
Comments
Post a Comment